Selasa, 12 November 2013

PROFIL Hwang Jung Eum


Hwang Jung Eum adalah aktris dan penyanyi asal Korea Selatan. Dia mengawali karirnya sebagai penyanyi tepatnya sebagai sub vocal dalam girlband Sugar di tahun 2002. Namun di tahun 2004, Unnie ini lebih memilih bersolo karir. 

PROFILE

  • Name: 황정음 / Hwang Jung Eum (Hwang Jeong Eum)
  • Profession: Actress and singer
  • Birthdate: 1985-Jan-25 (age 28)
  • Height: 167cm
  • Weight: 48kg
  • Star sign: Aquarius
  • Blood type: O
  • Family: Two older brothers and one older sister
  • Education: Seoul Kil Dong Elementary School, Sunhwa Yehsool Middle and High School, Sang Myung Sah Deh Boo Sok Girl's High School, Suwon University
  • Hobbies: Listening to music, shopping, cooking, and dressing up dogs
  • Kpop group: Former member of girl group Sugar

Drama Televisi

Film










PROFIL No Min Woo


No Min Woo adalah musisi sekaligus aktor aasal Korea Selatan yang mengawali karirnya sebagai drummer Trax di tahun 2004. Lalu di tahun 2006 dia keluar dari band tersebut. Dua tahun kemudian dia membentuk boyband 24/7 yang terdiri dari 3 orang, yaitu Min woo Oppa, Lee Jang-woo dan Hyun Woo.
Di tahun 2008 akhirnya Min Woo Oppa terjun di dunia akting. Salah satu perannya yang paling menawan *bagi ku >.<*, yaitu pada saat dia bermain di serial televisi Pasta, My Girlfriend is a Nine-Tailed Fox dan Full House Take 2.   

PROFILE

  • Name: 노민우 / No Min Woo (Noh Min Woo)
  • Also known as: ICON
  • Profession: Actor and singer
  • Birthdate: 1986-May-29
  • Height: 183cm
  • Weight: 60kg
  • Star sign: Gemini
  • Talent agency: Core Contents Media

DRAMA TELEVISI



FILM